Skip to main content

Posts

Showing posts from June 26, 2022

ANALISIS POLITIK: Politisasi Agama Menguat, Extraordinary Political Crime

Menuju Pilpres 2024 Politisasi Agama Menguat Extraordinary Political Crime ANALISIS POLITIK Oleh: Wawan Kuswandi Pemerhati Komunikasi Massa Founder THE WAWAN KUSWANDI FORUM WA: 081289349614 Politisasi Agama Parpol maupun kandidat para capres yang memanfaatkan simbol-simbol agama untuk kepentingan politiknya merupakan bentuk nyata POLITISASI AGAMA bukan POLITIK IDENTITAS . Sebenarnya, POLITIK IDENTITAS mengandung makna positif yaitu setiap parpol mempunyai identitas (berciri nasionalis, agamis atau kerakyatan) masing-masing yang tertulis dalam platform maupun AD/ARTnya. Setiap parpol wajib mematuhi UU tentang politik yang berlaku dalam sebuah negara. POLITISASI AGAMA maknanya cenderung bersifat negatif seperti melecehkan atau menebar ujaran kebencian dengan memakai simbol-simbol agama yang tujuannya untuk membuat citra buruk lawan politik (parpol dan politisi). Dalam eksekusinya, POLITISASI AGAMA dapat dilakukan dengan dua cara: Pertama , politisasi agama bertujuan memelihara tolerans

Wawasan Politik Anda Ingin Meningkat? Klik Aja indocomm.blogspot.com

Klik Aja indocomm.blogspot.com